Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

HUKUMAN

  HUKUMAN Hari demi hari berlalu Semua berjalan dengan kejadian-kejadian yang terekam Anak kecil yang kini mulai tumbuh dewasa Memimpikan masa depannya Merenungi kenapa? Bagaimana? Aku tidak tahu, tapi yang ku tahu aku sudah bisa membedakan benar dan salah Polos seperti bayi? Tidak penuh dosa mungkin, tapi dalam hati kecilku aku menolak pada yang tak sesuai Kehidupan pesantren mengajarkanku, peraturan dibuat untuk ditaati, bukan untuk dilanggar Haha, dari kecil sudah tertanam peraturan dan tak selalu dengan kelembutan Ku patuhi awalnya karena ketakutan, jika salah aku diberi hukuman. Ya, sangat teringat hukuman yang diberikan, tapi ku coba ambil sebagai pelajaran Menangis? Hei aku juga sedih, tak menyenangkan mendapat hukuman Namun, bukankah memang seperti itu, manusia diberi akal dan perasaan? Ternyata hukuman tak selamanya menyedihkan, aku jadi tahu hidup punya aturan

Postingan Terbaru

Hikmah

Sejauh Pandang

Bahas Mental

Beauty Privilege

Hardiknas2021

Muda Berkarya

Teras Teduh

Dimensi puisi

Impian Menjadi Kenyataan

TESTIMONI POSITIVE WRITING CLASS FOR TEENAGER